Kuliner Khas Malaysia

Kuliner khas malaysia. Pertanyaan TTS Kompas Klasika no 333 Kamis tanggal 10 Agustus 2017. 9 huruf

Jawabannya: Nasi Lemak

Nasi Lemak adalah kuliner khas Malaysia yang biasanya menjadi buruan nomer #1 oleh para turis dari mancanegara. Ciri khas dari makanan ini adalah aromanya yang sangat menggoda orang-orang yang ada di sekitarnya.

Makanan khas Malaysia ini adalah nasi yang ketika proses pembuatannya direndam pada santan dan baru setelah itu dikukus sampai matang. Inilah resep inti dari aromanya yang semerbak itu. Biasanya, Nasi Lemak akan dikonsumsi dengan lauk daging sapi, ayam goreng maupun tumisan dan sebagainya.

Tekstur dan aroma dari Nasi Lemak sebetulnya sangatlah mirip dengan Nasi Uduk di Indonesia.

Tags:
Kuliner Khas Malaysia | admin | 4.5
error: Content is protected !!