Arti kata bulu
- 1 rambut pd tubuh manusia dan binatang; 2 kumpulan rambut banyak dan bertangkai seperti pd burung; -- ayam; 3 miang (serabut halus) pd tumbuhtumbuhan: -- padi; -- memilih (memandang) --, ki melihat kedudukan (keturunan) orang; memperlihatkan --, ki memperlihatkan maksud (keadaan) yang sebenarnya; perbuIutangkisan perihal (mengenai) bulu tangkis: PBSI mengurusi soal-soal yang menyangkut ~ di Indonesia -- ayam 1 bulu pd ayam; 2 alat pembersih debu yang dibuat dari buIu ayam; kemucing; 3 sejenis ikan teri; 4 sejenis layar; -- babi 1 bulu pd kulit babi; 2 binatang laut yang kulitnya berduri; -- batik buIu yang terbalik arahnya pd ayam; - - kapas buIu yang halus-haIus; -- kempa kain dibuat dari bulu domba yang dikempa untuk bahan topi dsb; -- kening alis; -- kuduk bulu tengkuk; -- lawi bulu rambai; -- mata bulu pd tepi pelupuk mata; -- rambai bulu yang panjang-panjang (seperti pd ekor ayam, kuda); -- roma bulu halus pd tubuh manusia; -- sua bulu di leher ayam; -- suak bulu sua; -- tangkis badminton; -- tengkuk 1 bulu pd tengkuk; 2 surai (kuda, singa);
Kumpulan pertanyaan TTS untuk kata bulu
- ... kucing (bisa membuat bersin-bersin *buat yang alergi kucing)
- ... kuduk (biasanya berdiri kalau berada di tempat yang angker)
- Desa tempat RA Kartini dimakamkan
- Kelas dalam olahraga tinju
- Penutup tubuh unggas
- Rambut
- Rambut pada hewan
- rambut pendek dan lembut
- Rambut pendek dan lembut pada manusia dan binatang
- Rambut pendek pada hewan
- Rambut pendek penutup tubuh binatang
- Serabut halus pada tumbuh-tumbuhan; miang
- Tak pandang ... (tidak membeda-bedakan)