Makna Kata Sungguh

Silakan cari definisi atau arti kata bahasa Indonesia di sini


Arti kata sungguh

- 1 benar (cocok dengan keadaan yang sebenarnya, tidak bohong, tidak lancung); betul: saya sangsi apakah janjinya itu -- dan dapat dipercaya; hendak saya periksa dulu jika -- seperti katamu itu; 2 sungguh-sungguh: ia belajar dengan -- hati; 3 amat; sangat: buku itu -- mahal; 4 memang; sebenarnya: -- ia gentar juga menghadapi orang itu; -- hati dengan segenap hati; -- mati cak benar-benar (untuk menyatakan bahwa betul-betul): -- mati saya tidak kenal dengan saksi dan tidak pernah bertemu dengannya;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk kata sungguh

- Amat, sangat
- Benar, amat, sangat
- Memang, amat, sangat
- Sebenarnya, benar, amat