Makna Kata Warna

Silakan cari definisi atau arti kata bahasa Indonesia di sini


Arti kata warna

- 1 kesan yang diperoleh mata dari cahaya yang dipantulkan oleh benda-benda yang dikenainya; corak rupa seperti biru dan hijau; 2 kl kasta; golongan; tingkatan (dalam masyarakat); 3 corak; ragam (sifat sesuatu); -- asli warna yang didapat dari alam, bukan buatan atau olahan manusia; -- bunyi sifat khusus yang menjadi dasar perbedaan bunyi vokal ditinjau dari sudut kesan dengar; -- cempaka warna kuning seperti bunga cempaka; -- delima warna merah muda seperti biji delima; -- dingin warna yang sedap dipandang atau nyaman dipakai; -- gelap warna yang tidak memiliki cahaya, misal hitam; -- nada warna suara; timbre; -- sari penting, menarik atau bagusbagus; bunga rampai; -- komplementer warna-warna yang saling melengkapi; -- minyak warna-warna yang mengandung zat cair berlemak; -- netral warna-warna yang tidak mencolok mata, misal abu-abu, putih; -- panas warna yang mengundang perhatian dalam hal seksual; -- pastel warna yang lembut polos; -- primer warna yang menjadi dasar atau pokok; -- redup warna-warna yang tidak bersinar atau mendekati gelap; -- sekunder warnawarna yang dijadikan pelengkap; -- warta berbagai berita;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk kata warna

- ...-warni
- Buta ... (kurangnya kemampuan untuk membedakan warna-warna tertentu)
- Color (Indonesia)
- Colour (bahasa Indonesia)
- Contohnya biru dan putih
- Contohnya biru, hijau
- Contohnya merah dan kuning
- Corak rupa
- Corak rupa, seperti biru dan hijau
- Hijau, biru, pink, merah, abu-abu
- Hitam, kuning, hijau, biru, dll
- Hitam, putih, biru, coklat, merah, dll
- Merah, biru, kuning
- Merah, kuning, biru, hitam, putih, hijau
- Putih, merah, hitam, kuning, dll
- Tes buta ... (salah satu ujian tes pembuatan SIM)
- Test buta ... (salah satu test yang biasa dilakukan saat membuat SIM)
- Tidak hitam-putih
- Yang biasa dipilih saat memilih cat tembok